
Get to know us
Experience seamless
hospitality we provide
anytime, anywhere
HEI (Hospitality Education Institute) adalah lembaga pendidikan dan pelatihan perhotelan di Subang, Jawa Barat, yang membekali generasi muda dengan keterampilan standar internasional untuk bersaing di industri perhotelan global dan kapal pesiar, serta membantu mereka mendapatkan pekerjaan.

Muhtarom Ayi Gunawan
Founder of HEI Hospitality
5 Year
Since founded
50+
Overseas graduates

Hotel training Exclusive
International region
Learning Description
Pembelajaran terkait pelayanan hotel berbasis International
Focus of Learning
Salah satu kelas utamanya adalah House Keeping

Hotel training intensive
local region
Learning Description
Pembelajaran terkait pelayanan hotel berbasis local dalam negeri
Focus of Learning
Salah satu kelas utamanya adalah House Keeping

Hotel training
executive cruise ship
Learning Description
Pembelajaran terkait pelayanan kapal pesiar berbasis international
Focus of Learning
Salah satu kelas utamanya adalah barista specalist

Barista cruise ship
training specialist
Learning Description
Pembelajaran terkait pelayanan kapal pesiar berbasis international dan lokal
Focus of Learning
Salah satu kelas utamanya adalah barista specalist

Why choose us?
We offer wide range
hospitality Services
for anyone
Valid insfrastructure
Infrastuktur yang valid dan didukung oleh mentor profesional
Penempatan kerja
Mendapatkan penempatan dan kesempatan bekerja diluar negeri
Kuliah cepat kerja
Melakukan praktek kerja langsung dan siap untuk bekerja
Empowering
Future leaders in
Hospitality education
Di HEI, kami menumbuhkan keunggulan dalam bidang hospitality melalui pembelajaran inovatif, standar global, dan pengalaman nyata di dunia kerja.



Your Hospitality dream
Temukan peluang karir di industri perhotelan global dengan pelatihan berkualitas, pengalaman praktik langsung di hotel, resor, atau kapal pesiar internasional
Testimonials
What our students say
Real experiences
now its your turn
